Gunung Semeru erupsi disertai letusan setinggi 800 meter di atas puncak pada Senin (4/11/2024) pukul 08.32 WIB. (ANTARA/HO-PVMBG) Lumajang, Jawa Timur (ANTARA) - Erupsi Gunung Semeru yang berada di ...
Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) mengatakan jumlah pengungsi akibat erupsi Gunung Lewotobi Laki-laki di Nusa Tenggara Timur (NTT) mencapai 11.553 orang. Para pengungsi itu tersebar di ...
Ritual 'Tito Bado Odong Gahu' bertujuan mengusir segala hal negatif akibat erupsi besar Gunung Lewotobi Laki-laki yang dampaknya semakin terasa ke masyarakat.
TEMPO.CO, Jakarta - Gunung Lewotobi Laki-Laki di Kabupaten Flores Timur, Nusa Tenggara Timur kembali erupsi dengan memuntahkan abu vulkanik lebih kurang 9 kilometer ke udara dari puncak kawah itu atau ...
Gunung Lewotobi Laki-laki kembali erupsi pada Minggu [3/11/2024]. Berdasarkan data BNPB [Badan Nasional Penanggulangan Bencana], erupsi terekam di seismograf dengan amplitudo maksimum 47,33 mm dengan ...
Gunung Lewotobi Laki-Laki meletus pada Senin (4/11) dini hari. Letusan gunung yang terletak di Flores Timur, Nusa Tenggara ...
KOMPAS.com - Wisatawan yang terdampak erupsi Gunung Lewotobi Laki-laki di Flores Timur, Nusa Tenggara Timur (NTT), bisa mengetahui informasi terkait evakuasi dan situasi terkini lewat Tourism ...
NTT - Erupsi Gunung Lewotobi Laki-Laki di Flores Timur, Nusa Tenggara Timur, menyebabkan 10 orang meninggal. Selain itu sejumlah bangunan juga rusak. Suasana bangunan Asrama Emaus I yang rusak ...
(Antara/Aditya Pradana Putra) Jakarta, Beritasatu.com - Kementerian Perhubungan (Kemenhub) mengungkapkan bahwa erupsi Gunung Lewotobi Laki-Laki di Kabupaten Flores Timur, Nusa Tenggara Timur (NTT) ...
Kementerian Sosial (Kemensos) memusatkan penyaluran bantuan untuk korban erupsi Gunung Lewotobi Laki-laki ke Kabupaten Flores Timur, Nusa Tenggara Timur (NTT). "Pusat (bantuan) sekarang diarahkan ke ...